Kisah Tukang Kayu Temani Jenazah Konglomerat di Dalam Kubur 40 Hari Demi Harta, Apa yang Terjadi?

Tim iNews Batam
Setiap manusia pasti akan mati. Ketika kematian tiba, harta dan kekayaan yang dimiliki tidak akan bisa dibawa. Hanya amal dan ibadahlah yang akan menyertai manusia di alam kubur. Foto: Ilustrasi/Cahaya Islam

Pada hari terakhir, Malaikat Mungkar dan Nakir bertanya lagi kepada tukang kayu, "Hari ini kami akan kembali bertanya soal Kapakmu ini."

Tukang kayu menjadi ketakutan. Ia tidak tahu bagaimana menjawab pertanyaan-pertanyaan Malaikat Munkar dan Nakir. Ia pun berlari keluar dari kubur dan kembali ke dunia.

Besok di hari kedua, mereka datang lagi dan bertanya, "Apa saja yang kau lakukan dengan kapakmu?"

"Aku menebang pohon untuk dijadikan kayu bakar, lalu aku jual ke pasar", jawab tukang kayu.

Di hari ketiga ditanya lagi, "Pohon siapa yang kau tebang dengan Kapakmu ini?"

"Pohon itu tumbuh di hutan belantara, jadi tak ada yang punya", katanya.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network