get app
inews
Aa Text
Read Next : PERISTIWA  24 JANUARI: Presiden Gus Dur Keluarkan Kepres Izinkan Tahun Baru Imlek Dirayakan

Mengenang Letjen Kuntara, Jenderal Keturunan Tionghoa Sukses Jadi Danjen Kopassus dan Pangkostrad

Jum'at, 15 Oktober 2021 | 14:51 WIB
header img
Letjen (Purn) TNI Kuntara, mantan Danjen Kopassus dan Pangkostrad.(Foto: Pen Kopassus).

Sejak September 1975, Denpur 2 Grup 1 Parako/Kopassandha di bawah pimpinan Muhidin berkekuatan dua kompi atau sekitar 250 orang telah tiba di perbatasan Timor Timur. 

Kompi A di bawah pimpinan Lettu Inf Marpaung, sementara Kompi B dipimpin Lettu Inf Kirbiantoro. 

“Penugasan Denpur 2 di daerah perbatasan dipimpin Mayor Inf Kuntara. Pasukan pemukul Operasi Flamboyan terdiri atas tiga tim yaitu Tim Susi, Tim Umi dan Tim Tuti,” kata Hendro Subroto dalam buku ‘Saksi Mata Perjuangan Integrasi Timor Timur’. 

Setelah tak lagi dari militer, Kuntara ditunjuk sebagai Duta Besar RI untuk Republik Rakyat China. Mantan Pangkostrad tersebut bertugas di Negeri Tirai Bambu tersebut pada 1997-2001. 

Purnawirawan Korps Baret Merah TNI AD ini meninggal dunia di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto Jakarta Pusat karena sakit pada Sabtu (21/8/2021). Jenazahnya dimakamkan di TMPNU Kalibata.
 

Editor : Sazili Mustofa

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut