Pegatron Resmikan Smart Factory Berbasis 5G dan AI di Batam
Kamis, 24 April 2025 | 16:57 WIB

Selain itu, fasilitas ini diyakini akan mendorong penciptaan lapangan kerja baru, alih teknologi, dan pertumbuhan ekonomi daerah.
Dengan proyeksi pertumbuhan sektor manufaktur sebesar 5,2 persen pada 2025 dan kontribusi 18,98 persen terhadap PDB nasional di 2024, kehadiran Smart Factory Pegatron menjadi langkah konkret memperkuat daya saing industri Indonesia menuju era industri masa depan.
Editor : S. Widodo