Takut Merusak, Warga Candung Mulai Bersihan Debu Erupsi Gunung Marapi di Atap Rumah

Johan Utoyo
Salah seorang masyarakat di Candung Agam mulai membersihkan debu erupsi Gunung Marapi di atap rumah (iNewsBatam/Johan)

Sementara itu Hingga hari ini tercatat Gunung Marapi telah meletus sebanyak 52 kali dan mengalami embusan 169 kali.

Petugas Pos Pengamat Gunung Marapi PVMBG di Bukittinggi, Ahmad Rifandi menjelaskan, sejak erupsi besar Minggu (3/12/2023) sore, gunung berketinggian 2.891 mdpl itu telah meletus sebanyak 52 kali dan mengalami embusan 169 kali. 

“Ada letusan sebelumnya, terakhir itu pukul 07.11 WIB. letusan dengan ketinggian kolom tidak teramati karena tertutupi kabut. Namun info dari masyarakat itu arah angin jauhnya ke barat - barat laut, jadi jauhnya kemungkinkan ke arah bukittinggi dan sungai puar,” kata Ahmad Rifandi. 

Dari catatan seismograf di Pos Pengamat Marapi, letusan Gunung Marapi terjadi penurunan. Pada Minggu (3/12/2023) terjadi 36 kali letusan dan 10 letusan pada periode Senin (4/12/2023) serta 6 letusan Selasa (5/12/2023).

Editor : Johan Utoyo

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network