Ampuh Turunkan Kolesterol, Konsumsi Jahe dengan 3 Cara Ini

Wulan Savitri
Cara menurunkan kolesterol dengan jahe. (Foto: Freepik)

Jahe dapat dimasukkan ke dalam menu harian, baik pagi maupun malam. Hal itu berguna mengelola metabolisme dan memberikan energi agar lebih rileks. Selain itu, jahe dapat dioptimalkan sesuai kebutuhan untuk meredakan rasa sakit, mengurangi peradangan, meningkatkan sistem kekebalan tubuh, serta membantu pencernaan.

Dilansir dari laman Livestrong, menurut peneliti dari Pusat Medis Universitas Maryland sebaiknya tidak mengonsumsi lebih dari empat gram jahe, atau dua sdt bubuk. Sementara itu, wanita hamil, disarankan membatasi satu gram hingga ½ sdt bubuk jahe per hari. Perlu diingat bahwa konsumsi jahe yang berlebihan juga dapat menimbulkan dampak buruk bagi kesehatan.

 

Sumber: Okezone

Editor : Johan Utoyo

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network