Mengintip Ikan Salai Tongkol, Kuliner Lezat Khas Natuna

Johan Utoyo
ikan Salai Tongkol, Kuliner Khas Natuna

NATUNA, iNewsBatam.id - Sebagai daerah kepulauan, Natuna punya potensi besar dari perikanannya. Baik ikan segar hingga olahan ikannya. Tak ayal, oleh-oleh khas Natuna pun biasanya berasal dari ikan-ikanan, seperti kerupuk atom hingga ikan asap.

Salah satu kuliner terkenal di daerah tersebut adalah ikan salai tongkol. Makanan yang satu ini berbahan dasar ikan tongkol segar yang dikeringkan dengan cara diasapi. Cara tersebut merupakan upaya tradisional untuk mengawetkan ikan.

Masyarakat percaya kalau asap yang dihasilkan sabut kelapa bisa menghasilkan rasa yang lebih gurih.

Cara pembuatannya pun tidak terlalu sulit. Ikan tongkol yang segar terlebih dahulu dibelah menjadi dua bagian. Setalh dibelah bagian dalam perut ikan dibuang dan dicuci bersih. Pastikan juga tidak ada sisa darah yang tertinggal agar rasa tidak pahit. 

Editor : Johan Utoyo

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network