Sementara itu, pihak Pengadilan Negeri Batam pun angkat bicara. Humas PN Batam, Welly Irdianto, menyebut motor tersebut diparkir di luar, tak jauh dari pos sekuriti. Tapi sayang, “tidak terjangkau CCTV.”
Welly menyebut, kejadian ini jadi masukan bagi PN Batam agar menata ulang area parkir dan mungkin menambah CCTV.
"Nanti kami akan evaluasi lagi bersama pimpinan," katanya.
Editor : S. Widodo
Artikel Terkait