Imigrasi Ingatkan Penginapan di Lingga Wajib Lapor Jika Tampung WNA
Selasa, 08 Juli 2025 | 21:52 WIB

Ia juga menekankan bahwa TIM PORA bukan hanya ajang pertemuan formal, tapi forum kerja bersama yang harus ditindaklanjuti secara konkret. “Kita ingin kerja nyata. Komunikasi jalan dua arah. Jadi bukan cuma imigrasi memberi informasi, tapi juga menerima input dari instansi lain,” tegasnya.
Imigrasi berharap kolaborasi ini bisa mencegah pelanggaran dan menjaga Lingga tetap aman dan kondusif bagi WNA yang datang secara legal.
Editor : Gusti Yennosa